Tuesday, October 5, 2010

interface bad webdesign



Uploaded with ImageShack.us

alasan bad design karena :
1.Isi website yang menumpuk, membuat pengguna enggan untuk berlama-lama membaca isi beritanya

2.Ruang/space yang sedikit sehingga menyulitkan untuk membaca

3.Mungkin developer bertujuan memberikan efisiensi kepada pengguna dengan meletakkan semua yang ada di halaman depan (home), namun tujuan tersebut malah membuat pengguna tidak nyaman

4. Pengggunaan dan konsistensi font dan warna yang tidak sesuai
Pada situs http://www.smokeschool.net/ dapat dilihat pada menu utama, dari segi font yang ada dalam satu halaman website dapat dikatakan sangat buruk. Dalam satu halaman terdapat lebih dari 4 jenis font, sehingga mengakibatkan terkesan kurang rapi dan dapat membuat bingung pengguna ketika melihat halaman website. Pada segi pewarnaan, situs ini mempunyai hasil yang buruk dimana dalam satu halaman website terdapat lebih dari 5 warna yang juga banyak terdapat warna-warna primer yang terdapat dalam satu halaman sehingga kesan yang ditimbulkan dengan adanya hal ini adalah tidak nyamannya mata ketika melihat halaman website dan juga terkesan tidak rapi. Font pada menu utama yang sudah dapat kita nilai secara jelas bahwa situs ini tidak mempertimbangkan jenis serta konsistensi huruf yang digunakan pada halaman website.

No comments: